Tentang Kelas
Pelatihan ini merujuk pada KBJI-2641.04 serta SKKNI No.111 Tahun 2018 tentang Menulis Konten untuk Beragam Media. Dari data Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) setidaknya tercatat lebih dari 196 juta penduduk Indonesia yang menggunakan koneksi internet dalam keseharian.
Fakta tersebut menjadi salah satu acuan bahwa penulis konten kreatif sebuah perusahaan merupakan sebuah profesi yang cukup menjanjikan pada era ini. DIbutuhkan seorang penulis promosi yang kompeten, kreatif, fleksibel, dan adaptif terhadap perubahan yang terjadi dalam masyarakat.
Tujuan Umum
Setelah mengikuti pelatihan, peserta diharapkan mampu mempersiapkan draft hingga melakukan finalisasi penulisan konten sesuai standar yang telah ditetapkan.
Tujuan Khusus
Syarat dan Ketentuan Peserta
Tentang Tenaga Instruktur
Rizaldy Febriyansyah, S.Ikom, adalah seorang pemuda berbakat dengan kemampuan menulis yang luar biasa. Saat ini ia telah mampu meraih kepercayaan sebagai editor bahkan pemimpin redaksi. Ia telah menguasai beragam ilmu yang cocok untuk diterapkan dalam pelatihan ini. Dengan berbagai pengetahuan yang telah dikuasainya, Rizaldy siap untuk mengaplikasikan ilmunya dalam pelatihan ini, membawa manfaat yang berkelanjutan bagi para peserta.
Rizaldy Febriyansyah, S.Ikom.
LPK Hasdemy
Dirilis pada 01 April 2024
Diperbarui pada 28 Mei 2024
Semua level
Untuk semua
Diikuti oleh 1 orang
Belum Ada Grup Pelatihan
Dirilis pada 01 April 2024
Diperbarui pada 28 Mei 2024
Semua level
Untuk semua
Diikuti oleh 1 orang
Lt. 35 Unit D-L, Jl. Letjend S. Parman Kav. 22-24, Palmerah, Jakarta Barat
pelatihan@hasdemy.com
partnership@hasdemy.com
021 5011 1319